Tuesday, 17 February 2015

Hindari Menonton Film Porno jika Istri Beriwayat Diabetes

Kategori:

Hindari Menonton Film Porno jika Istri Beriwayat Diabetes
JIKA kebetulan Anda mempunyai istri dengan riwayat diabetes, setidaknya penting memperhatikan delapan tips berikut ini dalam berhubungan intim.
Pilih pelumas bebas gula
Pelumas menjadi kunci variasi dalam berhubungan seksual antara pasangan suami istri. Ada beberapa pelumas yang mengandung gula seperti gliserin dan propilen glikol, karenanya akan memperburuk pH dan menginfeksi jamur dalam Miss V.
Tidur cukup
Kebanyakan orang-orang jarang mempunyai kualitas tidur cukup, sehingga memperoleh energi seimbang. Penting diperhatikan, secara teratur kita dianjurkan untuk tidur minimal tujuh jam atau setara dengan gerak aktivitas Anda.
Perhatikan frekuensi bercinta
Jika Anda menyadari bahwa istri Anda sebagai penderita diabetes, jangan seringkali melakukan hubungan intim demi menjaga kesehatan tubuhnya.
Hindari menonton film porno
Tak jarang seseorang yang ingin membangkitkan libido percaya dengan film-film porno. Sebaiknya cara ini tidak boleh dilakukan khusus suami yang memiliki istri yang menderita diabetes karena dapat mempengaruhi mood-nya. Demikian dilansir Prevention, Rabu (18/2/2015).(ndr/yac)
(tty)

0 komentar:

Post a Comment